Rabu, 30 September 2015

ADA BATAS YANG TAK TERLIHAT ANTARA DUA LAUTAN

“Dia membiarkan dua lautan mengalir yang keduanya kemudian bertemu ,antara keduanya ada batas yang tidak dilampaui masing-masing .” (QS.Ar.Rahman:19-20)


Menurut Bahasa Arab dalam Al-Quran ,Kata Barzakli artinya pembatas atau pemisah . tentu saja pembatas ini bukan pembatas fisik. Kata arab maraja secara harfiah berarti keduannya saling bertemu dan bercampur. Para penafsir Al – Quran terdahulu tidak dapat menjelaskan dua arti yang berlawanan tersebtu , yakni keduannya bertemu dan bercampur ,sekaligus terdapat pembatas diantara keduannya .

Senin, 21 September 2015

GELOMBANG DI KEDALAMAN LAUTAN

“Atau seperti gelap gulita dilautan yang dalam ,yang diliputi oleh ombak ,yang diatasnya ombak ,diatasnya awan ,gelap gulita yang tindih –bertindih ,apabila dia mengeluarkan tangannya ,, tiadalah dia dapat melihatnya ,barangsiapa yang tiada diberi cahaya oleh allah tiadalah dia mempunyai cahaya sedikit pun.”(QS.An-Nuur: 40)
 
pic. walloza.com
Al – Quran telah menyatakan sejak 1400 tahun yang lalu bahwa terdapat gelombang di kedalaman lautan . Dalam ayat tersebut juga dinyatakan adanya gelap gulita yang bertindih-tindih karena lautan sangat dalam . Rata-rata kedalaman lautan adalah 3795 meter. Tanpa peralatan pelindung, manusia tidak dapat menyelam di bawah 40 meter.pada kedalaman 200 meter , cahaya semakin menghilang ,lapis demi lapis . Setelah 200 meter ,Hampir –hampir  tidak ada cahaya.

Sabtu, 19 September 2015

GUNUNG-GUNUNG BAGAIKAN PASAK

“Dan telah kami jadikan di bumi ini gunung-gunung yang kokoh supaya bumi itu goncang bersama mereka .” (QS.Al-Anbiyaa:31)
“ Dan dia meletakkan gunung-gunung bumi supaya bumi itu tidak menggoyangkan kamu.”(QS.Lukman : 10)
“ Bukankah kami telah menjadikan bumi itu sebagai hamparan dan gunung-gunung sebagai pasak ?”(QS.An-Naba’: 6-7)


Gunung– gunung yang ada ini, sebagaimana kulit bumi yang dingin ,memainkan peran penting (sebagaimana dikatakan oleh teori geologi modern), yakni sebagai pasak agar benua-benua tetap berada di tempatnya . Benua – benua ini sesungguhnya mengapung pada lapisan cair yang terletak dibawah ,itulah sebabnya dibawah setiap gunung terdapat kebalikan dari bentuk gunung yang berada di bawah permukaan .

MANUSIA BERBUAT KERUSAKAN DI BUMI

“Telah tampak kerusakan di darat dan dilaut disebabkan karena perbuatan tangan manusia ,supaya allah merasakan kepada mereka sebagian dari perbuatan mereka agar mereka kembali .”(QS.Ar-Ruum: 41)


Ketika AlQuran diturunkan ,umat manusia sama sekali tidak mengetahui tentang berbagai kerusakan yang ditimbulkan oleh manusia yang tampak jelas bahwa teknologi manusia telah memperkenalkan perubahan besar di skala global yang menyebabkan terjadinya kerusakan bumi .

Kamis, 03 September 2015

SUARA DAPAT MENGHANCURKAN

“Dan satu suara keras yang mengguntur menimpa orang-orang yang zalim itu , lalu mereka mati bergelimpangan di rumahnya.” (QS HUD: 67)
“ Dan tatkala datang azab kami , kami selamatkan syua’aib dan orang-orang yang beriman bersama-sama dengan dia dengan rahmar dari kami, dan orang-orang yang zalim dibinasakan oleh satu suara yang menguntur lalu jadilah mereka mati bergelimpangan di rumahnya .” (QS.HUD:04)

gambar hub.jhu.edu

Jelaskan bahwa Allah Swt menghancurkan kaum  nabi saleh dan syu’aib a.s dengan menggunak suara (teriakan dan sebagainya) dahsyat . Ada tiga jenis suara : (1) . suara infra yang berfrekuensi kurang dari 20 HZ. , (2) . Frekuensi suara yang dapat di dengar ,dari 20 hingga 20 k HZ dan (3) suara frekuensi ultra diatas 20 Khz.